Dramatis Petugas BPBD Evakuasi Sapi Terjebur Kolam

0
11

 PewartaTV, Magetan – Beginilah detik-detik proses evakuasi oleh tim BPBD Kabupaten Magetan Jawa Timur, yang mengevakuasi se ekor sapi seberat kurang lebih empat kwintal, dari dalam kolam tempat merendam kayu, di Kelurahan Mangkujayan, Magetan Jawa Timur

Proses evakuasi se ekor sapi ini beralngsung dramatis, sebab tubuh sapi tertanam di lumpur di dasar sumur sedalam kurang lebih dua meter. Evakuasi di lakukan petugas dengan alat manual, dengan cara menarik menganakan tambang dan kayu

 Baca Juga : BPBD Pacitan Jelaskan Kekeringan 2023 Tidak Parah

Proses evakuasi berlangsung kurang lebih selama setengah jam, sapi berhasil dievakuasi dengan selamat dan dalam kondisi hidup, sapi hanya mengalami lemas, akibat kedinginan saat berada di dalam kolam air selama kurang lebih  tiga jam

Marianto, pemilik sapi menceritakan, peristiwa ini bermula saat ia hendak memandikan sapi ke sungai tak jauh dari rumahnya. Setibanya di dekat kolam tempat merendam kayu sapi terkejut berjalan mundur dan lepas dari tali ahkirnya terjebur ke dalam kolam air

Anggita Putri Pamungkasari, Petugas BPBD, pihaknya mendapat laporan se ekor sapi terjebur ke kolam. Mendapat laporan itu petugas mendantangi lokasi, melakukan evakuasi. Proses evakuasi berlangsung dramatis, tak terdapat luka, sapi selamat20

Google search engine

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini