Diguyur Hujan, Rumah Warga Magetan Jebol

0
56

PewartaTV, Magetan – Beginilah kondisi tebing setinggi tujuh meter yang longsor akibat diguyur ujan deras pada jum,at pagi. Akibat longsor tebing, tembok rumah bagian samping jebol, mengalami rusak parah, karena tertimbun matrial

Tak hanya menjebol tembok rumah, namun matrial tanah longsor dan matrial batu juga merusak semua isi rumah, penuh genangan air tak sedikit benda berharga di dalam rumah yang hanyut tak terselamatkan

Berdasar data dan keterangan dari petugas, rumah tertimpa tanah longsor di Desa Sambirobyong, Kecamatan Sidorejo, Magetan,  Jawa Timur milik Jumali, seorang petugas aktif di Kantor Satpol PP Magetan

Diceritakan Eny Kustini, pemilik rumah, pada saat peristiwa ia bersama suami, anaknya sedang memasak di dapur tiba-tiba bersamaan hujan deras terdengar suara gemuruh, mendapati tebing samping rumahnya longsor

Peristiwa tanah longsor menimpa rumah milik petugas Satpol PP Magetan dibenarkan Sukarna Kepala Desa Sambirobyong. Saat kejadian di wilayahnya sedang terjadi hujan deras, sehinga tebing setinggi 7 meter longsor menimpa rumah warganya. Beruntung tak ada korban jiwa. (jk/red)

Google search engine

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini