Anggota TNI Aktif Sisihkan Waktu Untuk Bersosial

0
2

https://www.youtube.com/watch?v=OZGhvCzQ1S4

Video, PewartaTV, Magetan – Di tengah meningkatnya perang global dunia, diharapkan Tentara Nasional Indonesia atau TNI berkomitmen untuk tetap setia menjaga NKRI juga besar bersama rakyat di seluruh tanah air

Di usia TNI ke 77 tahun 2023 ini, seorang anggota TNI aktif di bawah Kodim 0804 Magetan Jawa Timur, berpangkat Sersan Mayor Sugimin memiliki jiwa sosial tinggi dan dikenal sebagai pelopor berbagai kegiatan

Diluar kedinasanya menjadi anggota TNI aktif, ia berprofesi sebagai petani, meneruskan orang tuanya, bercocok tanam di sawah. Ia giat aktif berbaur dengan warga termasuk dengan para petani desa sekitar

Terlihat aktifitas Sersan Mayor Sugimin, mantan Pasukan Baret Merah Kopasus, dalam keseharianya beraktifitas di sawah, sedang bekerja bakti untuk membuat sumur p2t di areal sawah bersama petani dan warga lain

Anggota TNI di kenal berjiwa sosial ini merupakan warga Desa Banjar Panjang, Kecamatan Ngariboyo, Magetan Jawa Timur. Banyak cerita di utarakan warga/dengan jiwa sosial tinggi dimiliki Sersan Mayor Sugimin

Dijelaskan Kadimun, petani Desa Banjar Panjang, yang ia ketahui sugimin selalu aktif bergiat sosial mulai membantu kaum petani menjadi pelopor di karang taruna, mengikuti kerja bakti dan kegiatan sosial lainya

Menurutnya Sersan Mayor Sugimin dapat menjadi contoh kepribadian baik bagi anggota TNI aktif lain, di luar kedinasan, menjadi pelopor dan semangat pengabdi warga, karena tni di besarkan dari rahim rakyat

Sementara Sersan Mayor Sugimin menjelaskan, selama ini ia merupakan anak petani, sehingga ia tak meninggalkan profesi menjadi petani, selain bertugas menjadi pengabdi negara juga menjadi pengabdi masyarakat untuk mewujudkan swambada pangan khusunya di kalangan kaum petani

Google search engine

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini